Nuklir Bisa Jadi Solusi Energi Ramah Lingkungan


Peneliti Senior Badan Tenaga Nuklir Nasional (BATAN), Djarot Sulistio mengatakan peran Energi Baru Terbarukan (EBT), khususnya nuklir, penting dalam rangka mitigasi perubahan iklim. Pasalnya, tenaga nuklir dapat menghasilkan listrik rendah karbon dan melawan dampak perubahan iklim. Menurutnya, jika Indonesia tidak serius dalam mengurangi emisi karbon, maka sebagian besar wilayah Indonesia akan tenggelam dalam kurun waktu beberapa dekade.

Seperti apa manfaat tenaga nuklir dalam peran EBT?

Selengkapnya simak dialog Erwin Surya Brata dengan Peneliti Senior Badan Tenaga Nuklir Nasional (BATAN), Djarot Sulistio dalam Squawk Box, CNBC Indonesia (Senin, 22/03/2021)

Sumber: https://www.cnbcindonesia.com/news/20210322091054-8-231782/nuklir-bisa-jadi-solusi-energi-ramah-lingkungan




Posting Komentar

0 Komentar