Diberi Nama Wuhan, China Siap Luncurkan Satelit Komunikasi IoT

Diberi Nama Wuhan, China Siap Luncurkan Satelit Komunikasi IoT

Kedua satelit, Xingyun-2 01 dan 02, merupakan bintang pertama dari proyek "Xingyun Engineering" yang dijadwalkan untuk menyelesaikan jaringan dengan 80 satelit komunikasi orbit rendah. Dilansir laman Space Daily, keduanya dirancang dan dikembangkan oleh Xingyun Satellite Co., anak perusahaan dari Sanjiang Group.
Satelit Xingyun-2 01 yang diberi nama Wuhan ini akan bekerja pada konstelasi orbit rendah China untuk komunikasi IoT dan diuji dalam industri yang terkait dengan mesin kelautan, kehutanan, dan teknik.
sumber:
https://www.suara.com/tekno/2020/04/07/140000/diberi-nama-wuhan-china-siap-luncurkan-satelit-komunikasi-iot

Posting Komentar

0 Komentar